Mengobati Gigi Berlubang Dengan Cengkeh


gigi+berlubang+lg Mengobati Gigi Berlubang Dengan Cengkeh
Banyak orang yang beranggapan bahwa gigi yang berlubang terjadi karena ada ulat yang menggrogoti gigi. Ternyata buka itu penyebab utama sehingga gigi berlubang, tetapi penyebab utamanya adalah karena sisa makan yang tertinggal pada gigi dan tidak disikat mengakibatkan gigi berlubang karena sisa makan yang ada mengakibatkan munculnya bakteri yang disebut Strptococcus Mutans dan bakteri ini jugalah yang akan mengkomsusi sisa makan sehingga menghasilkan asam dan asam inilah yang akan mengakibatkan gigi berongga dan terjadilah pembusukan pada gigi.
Sakit gigi janganlah dipandang dengan sebelah mata atau dengan kata lain diabaikan. Karena gigi yang berlubang dapat mejadi sarana masuknya berbagai penyakit pada tubuh, karena kuman atau bakteri yang ada pada mulut akan menuju saluran darah yang dapat mengakibatkan penyakit ginjal, jantung, paru-paru. Untuk t
idak memperburuk kesehatan segeralah atasi gigi yang berlubang baik dengan mengunjunggi dokter maupun dengan menggunakan obat tradisional. Jika dengan mengobatinya melalui medis ada dua hal yang akan dilakukan yaitu dengan mencabut dan menambal gigi. Tetapi ini tidak dapat dilakukan pada waktu gigi masih sakit, tetapi harus menunggu gigi tidak sakit.  Dan apabila dengan menggunakan cara tradisional dapat dilakukan pada saat gigi sakit, yaitu dengan menggunakan cengkeh.
cengkeh Mengobati Gigi Berlubang Dengan Cengkeh
Caranya adalah dengan menggiling buah cengkeh kemudian masukkan pada gigi yang berlubang kemudian tutup dengan kapas, diamkan beberapa saat, kemudian kumur-kumur dengan air hangat, lakukanlah hal ini 2-3 kali dalam sehari maka gigi anda secara perlahan akan sembuh.
Sebagai pencegahan jagalah kebersihan gigi anda dengan baik dan kurangilah makan yang manis dan dingin, berkumurlah ketikan selesai makan dan gunakan tusuk gigi atau benang khusus untuk mengeluarkan sisa makanan yang tersangkut pada gigi.

Arigatou gozaimasu minna-san~ Selamat mencoba,semoga bermanfaat :) ,amin :D

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Mengobati Gigi Berlubang Dengan Cengkeh"

Posting Komentar

Silakan isi Komentar sobat
dan gunakan kata-kata yang sopan.
Jangan nyepam ya n_n

wa
Cara Memasang Cursor Pada Dokumen HTML